Dekranasda Kabupaten Kutai Timur dengan bangga ikut serta dalam Indonesia Fashion Week (IFW) 2025 di Jakarta Convention Center (JCC) Jakarta sebagai wujud nyata mendukung produk lokal dan memperkuat daya saing pelaku usaha di bidang fashion. Jumat, 30 Mei 2025